6 Agustus 2012

movin' on..




Sebelumnya, saya akan bilang, kalo tulisan ini akan mengandung curcol dari yang nulis. Jadi, apa yang kalian lakukan jika tiba-tiba suatu malam tanpa sengaja menemukan file rekaman lagu dari mantan yang notabene baru putus beberapa minggu yang lalu?
saya, tentu saja mendengarkan rekaman itu sampai selesai dan ampe sekarang pun masih terputar terus di winamp saya.
Rekaman lagu ini, harusnya saya dengar setahun lagu, tapi waktu itu saya masih terlalu cuek, dan malam ini, saya benar2 kangen dengan dia. Ahh..seandainya move on itu semudah bepergian ke thailand seperti di video klip andien yang 'movin' on ',saya mungkin juga sudah ikut-ikutan ke Thailand hahaha.. Saya pernah membaca di akun social media, twitter, bahwasahnya move on itu sangatlah gampang jika kita:
1. sibuk
2. punya banyak uang

Jadi, apakah kalian sudah benar-benar 100% move on dari mantan? :D

ps : gambar diambil dari sini

5 komentar:

  1. hahaha... 100% setuju chie...
    aku move on gara2 sibuk sih.. bkn krn pny byk uang.
    klo pny byk uang, udah menggalau sambil backpacking keliling eropa dr kemaren

    :))

    BalasHapus
  2. move on itu cuman masalah waktu kak :D http://www.adittyaregas.com/2012/04/bicaramantan-edisi-gagal-move-on.html

    BalasHapus
  3. move on tergantung sih dari pribadi masing masing,, bukan karena sibuk ataupun banyak uang..

    BalasHapus
  4. masih ada sih sisanya dikit-dikit, move on kan bertahap hihihi... #ngeles

    BalasHapus

share us something